image description

YBM PLN UIP Sumbagteng Menyerahkan Bantuan Perbaikan Rumah Dhuafa di Nagari Situmbuk



Tanah Datar (16/05/2023) - PT PLN ( Persero) melalui Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN menyerahkan Bantuan Perbaikan Rumah Dhuafa kepada Keluarga Masrial. Bantuan yang diserahkan senilai Rp. 6.085.000.

Penyerahan Bantuan ini dilaksanakan di Kantor Kerapatan Adat Nagari Situmbuk, oleh Ahmad Fadli selaku Sekretaris YBM PLN UIP Sumbagteng. 

Semoga Bantuan ini dapat membantu keluarga Masrial untuk mendapatkan tempat tinggal layak huni, yang sebelumnya dalam kondisi sangat memprihatinkan, serta mendatangkan kebaikan untuk Muzakki dan PLNers. " Ujar Ahmad Fadli

Share:
    blog comments powered by Disqus
loader